Halo teman-teman, mungkin kalian hanya mengetahui bahwa fungsi tombol windows pada keyboard hanya untuk menampilkan start menu, bukan hanya itu ternyata fungsi tombol windows masih banyak yang belum teman-teman ketahui, dan berikut ini di antaranya :
Windows Logo + D: untuk menampilkan desktop, meminimasi aplikasi windows yang terbuka atau mengembalikan (restore) semua aplikasi windows yang terbuka.
Windows Logo + E: untuk membuka Windows Explorer.
Windows Logo + F: untuk menampilkan menu pencarian file (Search Results).
Windows Logo + Ctrl + F: untuk menampilkan menu pencarian "Search Results - Computer".
Windows Logo + F1: untuk membuka menu "Help and Support Center".
Windows Logo + R: untuk membuka kotak dialog "Run".
Windows Logo + break: untuk membuka kotak dialog "System Properties".
Windows Logo + M: untuk meminimasi semua aplikasi windows yang sedang dibuka atau dengan kata lain kembali ke desktop.
Windows Logo + shift + M: kebalikan dari Windows Logo + M, yakni untuk meng-undo semua windows yang diminimasi.
Windows Logo + L: untuk mengunci workstation
Windows Logo + U: untuk membuka menu "Utility Manager".
Sekian semoga bermanfaat
Tags:
LAIN - LAIN
Wah baru tau ane sob tentang tombol windows pada keyboard..
ReplyDeleteThanks ya sob atas infonya..
Oke gan. sama sama ;)
DeleteNambah ilmu lg, makasih gan :)
ReplyDeleteSama-sama gann
DeleteMakasih ilmunya sob!!!
ReplyDeleteYup! (y)
DeleteWah.. Setelah saya coba, sekarang saya bisa mengendalikan cakra kyubi dan melawan madara :v
ReplyDeleteNggak nyambung oii haha
Delete